Sabtu, 12 Oktober 2013

Pengertian Dari Program COBOL

Apa Itu Program COBOL? 

COBOL adalah kepanjangan dari Common Bussiness Oriented Language. Bahasa COBOL digolongkan sebagai High Level Language (bahasa pemrograman tingkat tinggi) yang berorientasi pada masalah bisnis. Diciptakan pada tahun 1959. COBOL atau Common Bussiness Oriented Language adalah bahasa pemrograman komputer, yang dirancang untuk menyelesaikan persoalan bisnis.   

COBOL pertama kali diperkenalkan secara formal bulan Januari 1960 dan disebut dengan COBOL-60. Dan diperbaharui tahun 1965. Pada tahun 1968 dan 1974, bahasa COBOL dikembangkan dan distandarisasikan dengan nama ANSI COBOL (American National Standarts Institute).  

Bahasa pemrograman COBOL sangat terstruktur, karena mudah dibaca dan memiliki struktur yang jelas. COBOL dibuat untuk operasi pengolahan data, yaitu membaca data, memproses data dan menghasilkan output berupa informasi.

Perkembangan Program COBOL

• Tahun 1958 : Pertama kali diciptakan oleh CODASYL
• Tahun 1960 : VERSY COBOL – 60, versi pertama
• Tahun 1968 : ANS COBOL gunakan standart ANSI
• Tahun 1974 : ANSI COBOL 1974
• Tahun 1985 : ANSI COBOL 1985
MS.COBOL VERSI 2.2 mengikuti ANSI COBOL 1974.
MS COBOL VERSI 3.0 mengikuti ANSI COBOL 1985 di luncurkan tahun 1988.

Penjelasan dan Macam Divisi COBOL

• IDENTIFICATION DIVISION.
digunakan untuk identifikasi pada program COBOL, misal penulisan AUTHOR NAMA.

• ENVIRONMENT DIVISION.
digunakan untuk memberikan informasi peralatan yang digunakan yang berisi tentang peralatan hardware yang digunakan.

• DATA DIVISION.
digunakan untuk menuliskan variabel-variabel atau jenis-jenis tipe data yang akan digunakan dalam program nanti.

• PROCEDURE DIVISION.
digunakan untuk menusliskan perintah-perintah yang akan dibuat didalam program COBOL.

Jual Aneka Kemeja, Kaos, Polo Shirt Murah Berkualitas

Ditulis Oleh : Benny Dwi Hari: Sabtu, Oktober 12, 2013 Kategori:

6 komentar:

  1. ini kan postingan yang kemarin malem ya sob :)
    lanjutkan sob

    BalasHapus
  2. Mantap sob.. jgn lupa kunjungan balik :D

    BalasHapus
  3. blom pernah nyoba COBOL, klo Delphi dan VB pernah *smile

    BalasHapus
  4. Wahhh Ternyata Itu Toh Pengertian Dari Program Cobol Hmmm ..
    Jujur saya Baru tahu gan hehe Makasii yah atas Ilmu Barunya :)

    BalasHapus
  5. Izin nyimak bro,,
    mampir ya http://kutipanrizky.blogspot.com/

    BalasHapus

 

Followers

Blog Widget

DMCA.com
Future Google PR for wongzo.blogspot.com - 3.08 Free PageRank Checker Free counters! Free SEO Tools
IP review wongzo.blogspot.com on alexa.com Bloggers - Meet Millions of Bloggers